Perancangan Sistem Sms Gateway Untuk Informasi Pada Sma N 1 Pantai Cermin Kabupaten Solok Dengan Menggunakan Bahasa Pemrograman Php Dan Database Mysql

Penulis

  • Welly Ismalia Institut Teknologi dan Kesehatan Sumatera Utara
  • Eva Politeknik Negeri Padang
  • widya Politeknik Negeri Padang

DOI:

https://doi.org/10.55382/jurnalpustakaai.v4i3.888

Kata Kunci:

SMS Gateway Information System Design, website, php, mysql

Abstrak

Perkembangan teknologi informasi terus berkembang dan ditandai dengan banyaknya penemuan teknologi inovatif baru dari perusahaan-perusahaan besar di dunia pendidikan. Sebagai salah satu sekolah berstandar nasional menuju internasional, SMA N 1 Pantai Cermin harus mampu meningkatkan kualitas pendidikan menjadi lebih baik, terutama dalam hal informasi mengenai absensi dan komite. Siswa atau orang tua harus datang langsung ke guru mata pelajaran dan wali kelas untuk mendapatkan informasi tersebut. Oleh karena itu, sistem informasi gateway dirancang menggunakan pemrograman PHP dan database MySQL agar dapat menyediakan informasi mengenai absensi dan komite dengan cepat, tepat, dan akurat. Sistem ini dapat diakses dari mana saja selama terhubung dengan seluruh komponen, seperti ponsel atau modem GSM yang terkoneksi dengan PC dan didukung oleh perangkat lunak Gammu dalam proses komunikasinya.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

H. Nashinin, A. Baroroh, and A. Ali, “Implikasi hukum teknologi informasi dalamperkembangan teknologi pendidikan islam (Telaah atas Hukum Moore, Hukum Metcalfe, dan Hukum Coase),” Turots J. Pendidik. Islam, vol. 3, no. 1, pp. 1–11, 2021.

I. Febrianti et al., “Pengaruh Penggunaan Teknologi Informasi Dalam Manajemen Perencanaan Pendidikan Untuk Meningkatkan Efisiensi Pendidikan,” Acad. Educ. J., vol. 14, no. 2, pp. 506–522, 2023, doi: 10.47200/aoej.v14i2.1763.

A. A. Magriyanti and Z. Mustofa, “Implementasi Sistem Informasi Presensi Kehadiran Siswa Menggunakan Fingerprint Terintegrasi Dengan SMS Gateway,” J. Teknol. Inf. dan Komun., vol. 11, no. 1, pp. 56–66, 2020.

I. D. Perwitasari, J. Hendrawan, and N. A. Putri, “Sistem Informasi Warta Desa (Siwada) Dengan Menggunakan Sms Gateway Pada Desa Klambir Lima Kebun,” J. Indones. Manaj. Inform. dan Komun., vol. 4, no. 2, pp. 529–539, 2023, doi: 10.35870/jimik.v4i2.247.

T. M. Tallulembang, S. Pare, and M. A. Tri Puspita, “Perancangan Sistem Penyebaran Informasi Kampung Menggunakan Sms Gateway Berbasis,” Musamus J. Technol. Inf., vol. 5, no. 02, pp. 039–044, 2023, doi: 10.35724/mjti.v5i02.5380.

M. Arafat, “Rancang Bangun Sistem Informasi Pemesanan Online Percetakan Sriwijaya Multi Grafika Berbasis Website,” Intech, vol. 3, no. 2, pp. 6–11, 2022, doi: 10.54895/intech.v3i2.1691.

D. Irmayani and M. H. Munandar, “Sistem Informasi Pengelolaan Data Siswa Pada Sma Negeri 02 Bilah Hulu Berbasis Web,” J. Inform., vol. 8, no. 2, pp. 65–71, 2020, doi: 10.36987/informatika.v8i2.1427.

R. Permana, A. Abdilah, Fuad Nur Hasan, and Mahmud Syarif, “Estimation Effort Pengembangan Software Inventory PT. Infinity Global Mandiri Menggunakan Metode Use Case Point,” J. RESTIKOM Ris. Tek. Inform. dan Komput., vol. 5, no. 2, pp. 73–84, 2023, doi: 10.52005/restikom.v5i2.144.

B. F. P. Berlian and R. Sanjaya, “Sistem Informasi Absensi Menggunakan Foto Selfie Dan Geotagging,” J. Responsif Ris. Sains dan Inform., vol. 3, no. 2, pp. 145–150, 2021, doi: 10.51977/jti.v3i2.446.

S. Sandfreni, M. B. Ulum, and A. H. Azizah, “Analisis Perancangan Sistem Informasi Pusat Studi Pada Fakultas Ilmu Komputer Universitas Esa Unggul,” Sebatik, vol. 25, no. 2, pp. 345–356, 2021, doi: 10.46984/sebatik.v25i2.1587.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2024-12-22

Cara Mengutip

Ismalia, W., Oktavia, E., & Wahyuni, W. (2024). Perancangan Sistem Sms Gateway Untuk Informasi Pada Sma N 1 Pantai Cermin Kabupaten Solok Dengan Menggunakan Bahasa Pemrograman Php Dan Database Mysql. Jurnal Pustaka AI (Pusat Akses Kajian Teknologi Artificial Intelligence), 4(3), 90–95. https://doi.org/10.55382/jurnalpustakaai.v4i3.888