Meningkatkan Kosakata Bahasa Inggris Siswa Sekolah Dasar melalui Audio- Lingual Method

Penulis

  • Meylina Meylina STMIK Jaya Nusa
  • Allen Christy Jufri STTIND Padang

DOI:

https://doi.org/10.55382/jurnalpustakamitra.v3i1.366

Kata Kunci:

Kosakata bahasa inggris, Audio-lingual Method, ejaan, pengucapan, sekolah dasar

Abstrak

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan penguasaan kosakata bahasa inggris para siswa sekolah dasar sekaligus untuk meningkatkan motivasi siswa dalam mempelajari bahasa inggris. Sasaran pelatihan ini adalah 29 orang siswa kelas VI di SDN. 32 Bungo Pasang Kota Padang. Metode Audio-lingual digunakan sebagai strategi yang efektif untuk menarik minat siswa mempelajari kosakata bahasa inggris. Melalui 3 tahapan yaitu; tahap pemberian materi, tahap diskusi, dan tahap praktek, penulis melatih para peserta untuk menguasai teori dan praktek dari penguasaan kosakata baik dari segi ejaan (spelling) maupun pengucapan (pronunciation). Temuan dari kegiatan pelatihan ini menggambarkan bahwa siswa belum memiliki perbendaharaan kata bahasa inggris dasar. Akan tetapi, metode Audio-lingual yang diterapkan dalam bentuk kuis dan permainan meningkatkan minat siswa untuk aktif menjawab setiap pertanyaan yang diajukan pemateri. Secara individu maupun kelompok, siswa berani tampil didepan kelas untuk mempraktekkan kosakata dalam bentuk lisan maupun tulisan. Setiap kekeliruan yang dilakukan siswa akan dikoreksi secara bersama-sama dengan siswa lain, sehingga tercipta student-centre learning.

Referensi

Abdul, N. B. (2016). The Use Of Audio-Lingual Method In Teaching Listening Comprehension At The Second Year Students Of Smk Yapip Makassar Sungguminasa (A Classroom Action Research). Exposure Journal, 5(1).

Budihastuti, E. (2016). Metode Audio-Lingual Pada Pembelajaran Bahasa Indonesia Untuk Mahasiswa Regional Polytechnic Institute Techo Sen Takeo Kamboja. Bahasa Dan Sastra Indonesia Dalam Konteks Global . http://www.antaranews.com

Erdila. (2019). The Use Of Audio Lingual Method To Improve Students" Speaking Achievement In Vocational School Program Study Of English Education Faculty Of Tarbiyah And Tadris State Institute Of Islamic Studies (Iain) Bengkulu 2019. IAIN Bengkulu.

Fitriana, R. (2018). Minat dan Motivasi dalam Belajar Bahasa Inggris Siswa Kelas IV Sekolah Dasar di Kota Samarinda. Seminar Nasional Inovasi Teknologi Terapan.

Munarti. (2020). Improving Students Vocabulary By Using Principled Eclecticism Method At The Eighth Grade Of SMPN 2 Mattiro Bulu Kabupaten Pinrang. IAIN Pare Pare.

Permana, I. G. Y. (2020). Teaching Vocabulary for Elementary School Students. The Art of Teaching English as a Foreign Language, 1(2), 1–4. https://doi.org/10.36663/tatefl.v1i2.56

Putra, H. E. (2011). Effective Strategies For Teaching Vocabulary To Young Learners. Ta’dib Journal, 14(2), 181–188.

Sami, A. H. (2014). The Audio-Lingual Method (ALM).

Sirait, judyanto. (2017). Penerapan Sekolah Bertaraf Internasional di Indonesia.

Suryani, N. (2012). The Implementation Of Audio Lingual Method In Teaching English At The Fourth Year Of SDN BEDORO 2 Sambungmacan-Sragen. Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Waskita, Y. R. A. (2017). Using Audio Lingual Method To Help Students To Learn Vocabulary An Experimental Study to the Seventh Graders of SMP N 7 Magelang in the Academic Year 2016/2017. Universitas Negeri Semarang.

Whyte, S. (2011). The Audiolingual Method Exercise (Classroom Illustration). https://unt.unice.fr/uoh/learn_teach_FL/docs/3audiolingualBEH.pdf

Widiawati. (2021). An Analysis Of Teaching Method In Teaching Vocabulary [Universitas Tadulako]. https://fkipuntad.com/lib/index.php?p=fstream-pdf&fid=1506&bid=6836

##submission.downloads##

Diterbitkan

2023-01-29

Cara Mengutip

Meylina, M., & Christy Jufri, A. (2023). Meningkatkan Kosakata Bahasa Inggris Siswa Sekolah Dasar melalui Audio- Lingual Method. Jurnal Pustaka Mitra (Pusat Akses Kajian Mengabdi Terhadap Masyarakat), 3(1), 1–7. https://doi.org/10.55382/jurnalpustakamitra.v3i1.366